
Politeknik Ilmu Permasyarakatan (POLTEKIP) merupakan perguruan tinggi kedinasan yang berada di bawah naungan Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham). Perguruan ini di dirikan atas dasar adanya kebutuhan Sumber Daya Manusia di bidang permasyarakatan yang sangat mendesak, karena dengan adanya perubahan di sistem perlakukan terhadap pelanggar Hukum di indonesia dari Sistem Kepenjaraan menjadi Sitem Pemasyarakatan.
POLTEKIP didirikan sebagai sarana pendidikan kader-kader permasyarakatan di Indonesia yang mempunyai tugas pokok melaksanakan pendidikan di jalur pendidikan profesional jenjang Diploma IV dengan keahlian khusus di bidang Pemasyarakatan.
Kampus POLTEKIP berlokasi di Jl. Raya Gandul No. 99 Cinere, Kota Depok, Jawa Barat.
Program Studi
- Program Studi Teknik Pemasyaraktan (D4)
- Program Studi Manajemen Pemasyarakatan (D4)
- Program Studi Bimbingan Pemasyarakatan (D4)
Prospek Pekerjaan
Lulusan POLTEKIP akan bekerja di Kemenkumham pada unit pelaksana teknisberikut :
1. Direktorat Jendral Pemasyarakatan
2. Lembaga Pemasyarakatan
3. Rumah Tahanan Negara
4. Balai Pemasyarakatan
5. Rumah Penyimpanan Benda Sitaan
6. Rampasan Negara
Syarat pendaftaran POLTEKIP lihat di sini atau kunjungi catar.kemenkumham.go.id. Pengumuman pendaftaran sekolah kedinasan terbaru kunjungi website Seleksi Nasional Sekolah Kedinasan, Badan Kepegawaian Negara dikdin.bkn.go.id dan website masing-masing Sekolah Kedinasan.
Referensi : Kemenkumham , Indonesiacollege
Artikel Pilihan
- Jadwal dan Link Pendaftaran Sekolah Kedinasan, TNI POLRI, CPNS, PPPK dan KIP Kuliah 2021
- Inilah 29 Sekolah Kedinasan yang Direncanakan Membuka Pendaftaran pada Bulan April 2021
- Pendaftaran CPNS Dibuka April 2021, Cek Syarat Lengkap, Buku Petunjuk dan Link Pendaftarannya di Sini
- Pendaftaran CPNS Dibuka April 2021, Inilah Beberapa Formasi CPNS Bagi Lulusan SMA/SMK Sederajat
- Kuliah Gratis dengan KIP Kuliah (Kartu Indonesia Pintar) Pendaftaran 8 Februari – 31 Oktober 2021
- 500 Contoh Soal dan Pembahasan TWK, TIU dan TKP Tes CPNS/PPPK dan Sekolah Kedinasan
- Yuk Gabung Bimbel Online Sekolah Kedinasan 2021
- Yuk Gabung Bimbel Online CPNS 2021