62 Contoh Soal dan Pembahasan Bidang Ekonomi

Yuk bagikan infonya...

Ilustrasi/Google
Buku Panduan Resmi Tes Akademik Kampus Kedinasan
62 Contoh Soal dan Pembahasan Bidang Ekonomi

SOAL TIPE A

1. Penyederhanaan nilai mata uang dengan tidak mengubah nilai tukarnya adalah ….

A. Remunerasi
B. Sanering
C. Redenominasi
D. Revaluasi
E. Devaluasi

2. Penyederhanaan/pemotongan nilai mata uang dengan tidak ada jaminan bahwa nilai tukarnya tidak berubah adalah …

A. Remunerasi
B. Sanering
C. Redenominasi
D. Revaluasi
E. Devaluasi

3. Suatu kebijaksanaan yang diambil pemerintah untuk mengatur dan memperbaiki keadaaan perekonomian Negara adalah …

A. Hukum ekonomi
B. Tindakan ekonomi
C. Politik ekonomi
D. Peristiwa ekonomi
E. Prinsip ekonomi

4. Suatu barang yang sifatnya berlawanan dengan hukum permintaan adalah …

A. Komplementer
B. Interior
C. Giffen
D. Superior
E. Normal

5. Kalau barang x naik dan konsumen membeli barang yang lebih banyak dari sebelumnya, maka antara barang x dan y merupakan barang …

A. Komplementer
B. Subtitusi
C. Ekonomi
D. Inelastic
E. Elastis

6. Opportunity Cost untuk suatu unit tambahan dari barang “A” dapat diartikan …

A. laba karena memproduksi barang A
B. harga eceran barang A
C. Metode yang paling murah untuk memproduksi barang A
D. Nilai barang-barang lain harus dikorbankan untuk barang A
E. Biaya pokok barang A

7. Syarat-syarat berlakunya hokum ekonomi adalah ceteris paribus; yang mana artinya adalah …

A. Semua keadaan diluar tidak sama seperti pada waktu penyusunan hukum
B. Semua keadaan diluar harus sama seperti pada waktu penyusunan hukum
C. Keadaan diluar sering tidak sama atau sering sama seperti pada waktu penyusunan hukum
D. Kedaan berubah-ubah
E. Hukum ekonomi bias berlaku pada waktu kapanpun

8. Menurut Jm Keynes campur tangan pemerintah dalam perekonomian sangat diperlukan untuk menjaga keseimbangan ekonomi melalui …

A. ikut serta menentukan mekanisme harga
B. mekanisme pasar dengan bantuan investasi
C. pajak yang tinggi
D. bantuan modal bagi pihak swasta
E. pemerintah melakukan proteksi

9. Biaya yang jumlahnya berubah-ubah menurut tinggi rendahnya jumlah output yang dihasilkan disebut :

A. Fixed Cost
B. Variabel Cost
C. Toatal Cost
D. Average Cost
E. Marginal Cost

10. Semua barang dan jasa yang dihasilkan oleh suatu warga Negara dalam waktu tertentu selama satu tahun disebut …

A. produksi perkapita
B. pendapatan perkapita
C. nasional income
D. pendapatan nasional
E. produksi nasional

11. GDP (Gross Domestic Product) akan naik/meningkat apabila …

A. Investasi berbagai sektor produksi bertambah
B. Tersedia barang dan jasa yang lebih besar di dalam negeri
C. Volume produkssi yang beredar bertambah
D. Penerimaan dalam APBN bertambah
E. Laju inflasi berkurang

12. Produksi nasional bruto di kurangi penusutan dan barang-barang modal di sebut …

A. produksi nasional netto
B. pendapatan nasional netto
C. pendapatan perseorangan
D. pendapatan bebas
E. pendapatan nasional bruto

13. Untuk menghitung besar kecilnya income per kapita adalah …

A. Net Nasional Product : Population
B. Gros nasional Income : Population
C. Net Nasional Income : Population
D. Disposible Income : Population
E. Personal Income : Population

14. Naik turunnya pendapatan per kapita ditentukan oleh …

A. naik turunnya GNP dan populasi
B. besarnya jumlah penduduk
C. besarnya tingkat konsumsi
D. naik turunnya pengeluaran
E. besarnya tabungan

15. Dibawah ini adalah hambatan pembangunan yang dihadapi Negara berkembang, yang termasuk lingkaran setan kemiskinan , kecuali …

A. pendapatan rendah
B. tabungan rendah
C. produktifitas rendah
D. pengangguran rendah
E. investasi rendah

16. Azas berimbang di dalam penyusun APBN berarti :

A. Anggaran penerimaan disesuaikan dengan anggaran pembiayaan
B. Anggaran penerimaan lebih besar dari anggaran pembiayaan
C. Anggran pembiayaan disesuaikan dengan anggaran penerimaan
D. Defisit di dalam anggaran pengeluran ditutup dengan pinjaman
E. Anggaran penerimaan sama dengan anggaran pengeluaran

17. Dengan APBN seimbang ,maka :

A. pemerintah tidak mengalami deficit
B. laju inflasi sama dengan nol persen
C. kelangsungan pembangunan nasional lebih terjamin
D. kredit luar negeri tidak diperlukan lagi
E. Devaluasi dapat dihindari

18. Alat pembayaran yang sah dalam hubungan tukar menukar adalah …

A. Call money
B. Wesel
C. Uang giral
D. Uang kartal
E. Deposito money

19. Fungsi utama uang adalah …
A. Alat pembayar yang sah
B. Alat pemindah harta
C. Alat pembentuk modal
D. Alat tukar menukar
E. Alat penabung

20. Berikut ini adalah tugas bank sentral, kecuali …

A. Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter
B. Memberikan pinjaman kepada masyarakat
C. Mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran
D. Mengatur bank
E. Mengawasi bank

21. Kenaikan PDB (GNP) tanpa memperhatikan apakah kenaikan itu lebih besar atau lebih kecil dari pertumbuhan penduduk, dinamakan dengan …

A. Perkembangan ekonomi
B. Pertumbuhan ekonomi
C. Pembangunan ekonomi
D. Pendapatan ekonomi
E. Pendapatan nasional

22. Kebijaksanaan yang ditempuh oleh pemerintah dalam rangka membelanjakan uangnya guna mencapai tujuan negara dan upaya yang ditempuh oleh pemerintah dalam rangka mendapatkan dana-dana yang dibutuhkan untuk membiayai pengeluaran pemerintah dinamakan dengan kebijakan …

A. Moneter
B. Perbankan
C. Fiskal
D. Perpajakan
E. Subsisdi

23. Salah satu kebijakan fiskal oleh pemerintah adalah untuk menyeimbangkan, menyesuaikan pembagian pendapatan dan kesejahteraan masyarakat.Hal ini dinamakan dengan fungsi …

A. Alokasi
B. Distribusi
C. Stabilisasi
D. Rehabilitasi
E. Rekonstruksi

24. Kebijakan fiskal dalam rangka penggunaan anggaran untuk mempertahankan kesempatan kerja yang selalu terbukaluas dan stabilitas harga-harga barang kebutuhan masyarakat serta menjamin adanya peningkatan pertumbuhan ekonomi yang mantap dinamakan dengan fungsi …

A. Alokasi
B. Distribusi
C. Stabilisasi
D. Rehabilitasi
E. Rekonstruksi

25. Dibawah ini adalah jenis-jenis kebijakan fiskal dari pemerintah, kecuali …

A. Pembiayaan fungsional
B. Pengelolaan anggran
C. Stabilisasi anggran otomatis
D. Stabilisasi harga
E. Anggaran berimbang

26. Suatu kebijakan dimana pengeluaran pemerintah ditentukan dengan melihat akibat tidak lansung terhadap pendapatan nasional, terutama untuk meningkatkan kesempatan kerja,dilain pihak,pajak digunakan untuk mengatur pengeluaran swasta dan bukan untuk meningkatkan penerimaan pemerintah. Hal ini termasuk salah satu kebijakan fiscal dalam hal …

A. Pembiayaan fungsional
B. Pengelolaan anggran
C. Stabilisasi anggran otomatis
D. Stabilisasi harga
E. Anggaran berimban

27. Hal yang paling membedakan antara pajak dengan retribusi adalah dalam hal …

A. Besarnya tarif yang ditarik pemerintah
B. Lembaga pengelolaannya
C. Balas jasa yang diberikan
D. System penarikannya kepada wajib pajak
E. Proses penarikannya oleh pemerintah

28. Kebijakan pemerintahan dalam bentuk pelarangan import berakibat …

A. Produksi dalam negeri jumlahnya naik, jumlah barang dipasar turun dan harga barang naik
B. Produksi dalam negeri berkurang, jumlah barang di pasar turun dan harga barang naik
C. Produksi dalam negeri bertambah, jumlah barang di pasar tetap dan harga barang naik
D. Produksi dalam negeri tetap, jumlah barang di pasar tetap, dan harga barang tetap
E. Produksi dalam negeri bertambah, jumlah barang di pasar naik dan harga barang naik

29. Pada sistem ekonomi liberal alokasi faktor-faktor produksi untuk berbagai kegiatan produksi di tentukan oleh …

A. kepentingan konsumen
B. kepentingan pemilik modal
C. kebutuhan seluruh masyarakat
D. kebutuhan penguasa
E. kebutuhan pemerintah

30. Suatu system perekonomian dengan seluruh alat produksi dikuasai oleh Negara dan perseorangan tidak diberi kesempatan untuk berusaha sendiri disebut …

A. elatisme
B. liberalisme
C. fisiokrat
D. klasik
E. sosialis dewolut

31. Politik Diskonto yang dikeluarkan pemerintah melaui bank sentral dimaksudkan untuk …

A. meningkatkan nilai uang
B. meningkatkan suku bunga
C. meningkatkan investasi
D. mempengaruhi peredaran uang
E. mengatur pertumbuhan ekonomi

32. Suatu system perekonomian yang seluruh alat produksi dikuasai oleh Negara sedangkan perseorangan tidak diberi kesempatan berusaha sendiri-sendiri disebut …

A. Sosialis absolute (etatisme)
B. Liberalisme
C. Fisiokrat
D. Klasik
E. Sosialis demorasi

33. Apabila suatu Negara menyerahkan aktivitas ekonomi kepada perorangan berarti Negara itu menganut system …

A. sosialisme
B. etatisme
C. leberalisme
D. komunisme
E. demokrasi ekonomi

34. Rakyat di ikut sertakan secara aktif dalam segala kegiatan pembangunan dan bimbingan dan pengarahan dari pemerintah meruapakan ciri dari sistem perekonomian …

A. etatisme
B. sosialisme
C. komunisme
D. liberalisme
E. demokrasi ekonomi

35. Dalam system free fight leberalisme dapat …

A. mewujudkan kemakmuran masyarakat yang lebih merata
B. menghindarkan kemiskinan dan kemelaratan dalam masyarakat
C. mendorong masyarakat untuk berusaha
D. mendorong masyarakat lebih modern
E. menimbulkan penindasan dan kekerasan terhadap sesame manusia

36. Dibawah ini adalah cirri-ciri kapitalisme, kecuali …

A. hak milik perorangan diakui
B. adanya kebebasan berusaha dan memilih
C. adanya redistribusi pendapatan
D. adanya persaingan
E. adanya ketergantungan pada sistem harga

37. Secara umum ciri-ciri aliran sosialis adalah sebagai berikut …

A. peranan pemerintah dibatasi
B. adanya perencanaan oleh pemerintah
C. adanya reditribusi pendapatan
D. revolusi secara demokrasi dan damai
E. hak milik pemerintah atas sumber-sumber produktif

38. Politik menjual barang dengan harga lebih murah di luar negeri dari pada dalam negeri termasuk kebijaksanaan …

A. proteksi
B. dumping
C. diskriminasi harga
D. penetapan tariff
E. kuota

39. Cara pembayaran internasional dengan mengeluarkan surat perintah kepada bank untuk membayar sejumlah uang kepada seseorang disebut …

A. full bodied money
B. private compersation
C. transfer telegraphis
D. letter of credit
E. bill of exchange

40. Organisasi PErdagangan Bebas di Asia Tenggara, adalah …

A. APEC
B. ASEAN
C. AFTA
D. NAFTA
E. EAE

41. Oraganisasi yang dipersiapkan untuk menghadapi perdagangan bebas dunia di kawasan Asia-Pasifik :

A. APEC
B. AFTA
C. EEC
D. EAEC
E. OPEC

42. Bentuk kerjasama yang bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi yang seimbang dikawasan Asia dan Pasifik …

A. ESCAP
B. AFTA
C. OECD
D. APEC
E. NAFTA

SOAL TIPE B

43. Dalam ekonomi barang-barang inferior adalah barang yang :

1) Permintaan tetap walaupun pendapatan konsumen berubah
2) Kualitasnya tinggi
3) Permintaan turun jika pendapatan konsumen rendah
4) Kualitasnya rendah

44. Perluasan dan peningkatan produksi secara kuantitas dan kualitas dapat dilakukan dengan cara :

1) Intensifikasi
2) Diversifikasi
3) Ekstensifikasi
4) Rasionalisasi

45. Jika pemerintah menambah jumlah uang yang beredar dengan membeli surat-surat berharga, akan mengakibatkan :

1) jumlah uang beredar akan naik
2) permintaan surat berharga naik
3) tingkat bunga turun
4) nilai nominal obligasi meningkat

46. Fungsi asli uang adalah …

1) Alat satuan hitung
2) Alat penyimpan kekayaan
3) Alat tukar umum
4) Alat pemindah kekayaan

47. Fungsi utama bank sentral adalah …

1) Mengatur sirkulasi uang dalam masyarakat
2) Perantara dalam lalu lintas yang lebih luas
3) Mengendalikan daya beli/ nilai uang
4) Memberi kredit

SOAL TIPE C

48. Kenaikan harga gula akan diikuti pula oleh kenaikan harga kopi.
SEBAB
Gula dan kopi merupakan barang substitusi.

49. Menurut J.M. Keyness peran aktif pemerintah tidak penting dalam kondisi kesempatan Investasi menurun dan stagnasi.
SEBAB
Menurut J.M. Keyness tingkat bunga tidak mempunyai pemgaruh besar terhadap tabungan dan pembelian dan pembelian barang-barang modal.

50. Pada saat terjadi inflasi, dengan pendapatan nominal yang tetap, maka pendapatan riil masyarakat akan cenderungturun.
SEBAB
Pendapatan riil masyarakat adalah pendapatan yang sudah memperhitungkan tingkat harga.

51. Prinsip anggaran yang diterapkan di Indonesia tersebut dengan anggaran berimbang dinamis.
SEBAB
Anggaran berimbang dinamis tetap memperhitungkan komponen pinjama luar negeri.

52. Semakin maju suatu perekonomian, semakin kecil proporsi uang kartal dan semakin besar penggunaan uang giral.
SEBAB
Semakin banyak transaksi yang tidak menggunakan uang tunai

53. Kestabilan nilai uang selalu diawasi oleh bank sentral.
SEBAB
Kestabilan nilai uang adalah jumlah uang yang beredar harus seimbang dengan jumlah barang yang tersedia.

54. Bank umum berhak menciptakan uang giral dalam masyarakat.
SEBAB
Uang giral merupakan jenis uang sah untuk alat pembayaran.

55. Tidak ada desentralisasi fiskal di Indonesia.
SEBAB
Desentralisasi fiskal tidak sesuai dengan NKRI.

56. Kebijakn pemarintah lewat bank sentral untuk mengendalikan jumlah uang yang beredar dalam masyarakat dinamakan dengan kebijakan moneter.
SEBAB
Salah satu kebijakan moneter adalah kebijakan tingkat suku bunga.

57. Penarikan pajak merupakan langkah kebijakan moneter.
SEBAB
Pajak dapat mempengaruhi tingakat harga.

58. Pada saat inflasi, untuk mrngatasinya maka pemerintah perlu menaikkan tingkat suku bunga.
SEBAB
Dengan tingkat suku bunga yang tinggi, maka tabungan masyarakat akan besar.

59. OPEC didirikan tahun 1962 dengan tujuan menjaga kestabilan harga minyak dunia.
SEBAB
Harga minyak akan turun jika OPEC tidak ada.

60. Menciptakan kerjasama yang efektif dalam bidang social, ekonomi dan kebudayaan merupakan salah satu tujuan dari dibentuknya ASEAN.
SEBAB
Dengan terbentuknya ASEAN akan tercipta adanya perdamaian dan kestabilan di kawasan Asia Tenggara.

61. APEC merupakan forum ekonomi Negara-negara Asia Pasifik yang bertujuan membatasi ekspor impor guna melindungi industri dalam negeri.
SEBAB
Syarat agar perdagangan internasional dapat dilakukan ialah tiap Negara mempunyai keunggulan mutlak.

62. Valuta asing dan devisa mempunyai arti yang sama.
SEBAB
Valuta asing dan devisa diperlukan untuk pembayaran ke luar negeri.

KUNCI JAWABAN

1 C. Redenominasi
2 B. Sanering
3 C. Politik ekonomi
4 C. Giffen
5 B. Substitusi
6 D. Nilai barabg-barang
7 B. Semua keadaan diluar harus sama seperti pada waktu penyusunan hukum
8 B. Mekanisme pasar
9 B. Variabel cost
10 E. Produksi Nasional
11 A. Investasi berbagai factor produksi bertambah
12 A. Produksi Nasional Neto
13 B. GNI : Population ( GNP = GNI)
14 A. Naik turunnya GNP dan populasi
15 D. Pengangguran rendah
16 C. Anggaran pembiayaan disesuaikan dengan penerimaan
17 C. Kelangsungan pembangunan Nasional lebih terjamin
18 D. Uang Kartal
19 D. Alat tukar menukar
20 B. Memberi pinjaman kepada masyarakat
21 C. Pembangunan ekonomi
22 C. Fiskal
23 B. DIsteribusi
24 C. Stabilisasi
25 E. Anggaran berimbang
26 A. Pembiayaan Fungsional
27 C. Balas jasa yang diberikan
28 A. Produksi dalam neeri jumlahnya naik, jumlah barang di pasar turun dan harga barang naik
29 B. Kepentingan pemilik modal
30 A. Etatisme
31 D. Mempengaruhi peredaran uang
32 A. Sosialis Absolute
33 C. Liberalisme
34 E. Demokrasi ekonomi
35 E. Menimbulkan penindasan dan kekerasan terhadap sesame manusia
36 C. Adanya redistribusi pendapatan
37 B. Adanya perencanaan pemerintah
38 B. Dumping
39 D. Letter of credit ( L/C)
40 C. AFTA
41 A. APEC
42 D. APEC
43 D. (4) saja
44 A. ( 1,2,3 ) benar
45 B. ( 1,3 ) benar
46 B. ( 1,3 ) benar
47 A. (1,2,3 ) benar
48 C. Pernyataan Benar – alasan Salah
49 D. Salah- Benar
50 A. Benar-Benar berhubungan sebab akibat
51 B. Benar-Benar Tidak berhubungan
52 A. Benar-Benar Berhubungan sebab akibat
53 B. Benar-Benar Tdk berhubungan
54 C. Benar-Salah
55 E. Keduanya salah
56 B. Benar-Benar tidak berhubungan
57 D. Salah- Benar
58 A. Benar-Benar berhubungan sebab akibat
59 C. Benar-Salah
60 B. Benar-Benar Tidak berhubungan
61 C. Keduanya salah
62 D. Salah-Benar

(Mamikos)

Artikel Pilihan

Yuk bagikan sebagai sedekah…


Yuk bagikan infonya...

About Auther:

Info Biografi

30 HP Diskon Termurah Beli di Sini
Hello. Add your message here.